- Agar Bisa Bersaing dan Ekspor ke Pasar Global, Cahaya Ladara Nusantara Berkomitmen Kembangkan UMKM Indonesia
- Tim BKS Benangin Raih Juara Pertama Putri, Pada Kejuaraan Bola Voly Barito Utara, Cup 1 ,Semi Open Piala Pj Bupati Barito Utara 2024,
- Penutupan Tournamen Bola Voly Barito Utara Cup Semi Open Kesatu,Tahun 2024
- BNI Tembus Daftar 1.000 Perusahaan Terbaik Dunia 2024, Menurut TIME dan Statista
- Babinsa Monitoring Urine dan Skrining HB di SMPN 2 Legok : Tidak Ada Temuan Pengguna Napza
- Jajaran Koramil 01/Teluknaga dan Polsek Teluknaga Hadiri Pelantikan Pengurus KNPI Teluknaga
- Jelang Pilkada Serentak, Dandim 0506/Tgr Minta Bakorkomwil Jaga Situasi Kondusif
- Serda Syahruddin Hadiri Pengajian Rutin Bulanan
- Polres Blitar Lakukan Pengecekan Ranmor Dinas dan Simulasi Patwal Pengamanan Pilkada Serentak 2024
- Warga Rt 10 Dermaga Kelurahan Lanjas Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H
Kapolres Metro Jaksel, Kombes Ade Rahmat Idnal, Kunjungi Pos Pengamanan Lebaran di TMP Kalibata
Keterangan Gambar : Kapolres Memberikan Paket Sembako di Pos Pengamanan Lebaran TMP Kalibata
MEGAPOLITANPOS.COM: Jakarta -Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol. Ade Rahmat Idnal, SIK, MSi didampingi Wakapolres Metro Jakarta Selatan AKBP. Dedi Supriyadi, SIK, MH dan PJU Polres mengunjungi Pos Pengamanan Lebaran Tahun 2024 di Jl.TMPN Kalibata, Kecamatan Pancoran, Jaksel. Selasa, 8/4/2024.
Kedatangan Kapolres Metro Jakarta Selatan disambut oleh unsur 3 pilar Kecamatan Pancoran (Kapolsek, Danramil, Satpol PP, Dishub,Sudin Sosial Kecamatan dan Unsur Masyarakat yang terlibat pengamanan di Pos Pam Ops Ketupat Jaya 2024.
Turut hadir Ketua Pokdar Kamtibmas H.Abdul Karim Efendi, Ketua FKDM Kecamatan Pancoran H.M.Gozi dan Saka Bhayangkara, Ketua RT dan RW setempat.
Baca Lainnya :
- Ngopi Kamtibmas: Warga Kalibata Keluhkan Keberadaan Warunk Wow.
- Warga RW 08 Kalibata Curhat Dengan Kapolsek Pancoran, Kompol Sujarwo
- PPDB SMP Islam Terpadu Asaadah Al Chilashiyyah Sekolah Layaknya Sebuah Pondok Pesantren di Minati Murid Lulusan SD dan MI
- Kelurahan Kalibata Sumbangkan 17 Kasus DBD di Jakarta.Selatan
- Kapolres Metro Jaksel, Kombes Ade Rahmat Idnal, Kunjungi Pos Pengamanan Lebaran di TMP Kalibata
Dalam kunjungannya, Kapolres Metro Jakarta Selatan mengucapkan terima kasih dan Apresiasi kepada Unsur 3 Pilar Kecamatan Pancoran bersama dengan Pokdar Kamtibmas, FKDM , Ketua RT dan RW yang hadir di Pos Pengamanan TMPN
" Alhamdulillah selama ini sinergi dalam mengamankan wilayah Kecamatan Pancoran cukup baik, dan saya sampaikan apresiasi kepada semua pihak yang terlibat dalam rangka Kamtibmas " ungkap Kapolres Metro Jakarta Selatan.
" Giatkan kembali Siskamling siang dan malam guna mengantisipasi kejahatan modus rumsong dan modus curanmor" Katanya mengingatkan
" Sehingga memberikan rasa aman terhadap warga masyarakat, jika nantinya ada gangguan Kamtibmas silahkan hubungi layanan Call 110 selama 1X24 jam" pungkas Kombes Pol. Ade Rahmat Idnal
Sebelum meninggalkan Pos Pengamanan TMP Kalibata, Kapolres memberikan paket sembako kepada Pokdar Kamtibmas dan Saka Bhayangkara kemudian melanjutkan kunjungan di Pos Pengamanan Wilayah Kecamatan Tebet.